Prediksi AC Milan vs AS Roma, Selasa 17 Desember 2013

Ringkas.net, Prediksi AC Milan vs AS Roma Liga Italia - Pertandingan lanjutan Serie A Italia pekan ini akan menampilkan duel seru Milan vs Roma yang akan digelar pada hari Selasa, 17 Desember 2013, pukul 02.45 WIB, di Stadio Giuseppe Meazza, Milan.


Prediksi AC Milan vs AS Roma

Dari beberapa pertemuan terakhir antara kedua tim menunjukkan Rossonerri selalu unggul saat bertemu dengan I Lupi. Hal ini terbukti dari Kaka dkk yang mampu memperoleh dua kali kemenangan, dua kali hasil seri dan hanya sekali kalah saat bertemu dengan Francesco Totti dkk.

Klasemen sementara Serie A menunjukkan tim tuan rumah berada di papan tengah klasemen sementara yakni peringkat ke-9 dengan torehan 18 poin. Sebaliknya, tim tamu berada di peringkat ke-2 dengan torehan 37 poin di klasemene sementara Liga Italia Serie A.

Dari lima pertandingan terakhir yang sudah dijalankan, kedua tim sedang dalam performa yang tidak stabil. AC Milan hanya mampu memperoleh dua kali menang dan tiga kali hasil seri. Dari kubu lawan, AS Roma juga hanya mampu memperoleh satu kali kemenangan dan empat kali hasil seri dalam lima Pertandingan Terakhir yang telah mereka jalani.

Dari lima pertandingan kandang terakhir yang sudah dilakoni oleh para punggawa Rossonerri, tim berjersey merah-hitam ini tidak mampu memperoleh hasil yang baik saat bermain didepan pendukung mereka sendiri. Mario Ballotellli dkk hanya mampu memperoleh empat kali hasil seri dan satu kali kekalahan dari 5 pertandingan kandang terakhir yang telah dijalani.

Para pelatih dari kedua tim bisa bernapas lega karena tidak ada satupun pemain yang terkena cedera dalam pertandingan ini. Karena itu, para pelatih bisa menurunkan strategi yang pas agar dapat memenangkan pertandingan ini. Prediksi pertandingan adalah, kedua tim akan memperoleh hasil seri dengan perolehan skor 1-1.

Prediksi AC Milan vs AS Roma


Head 2 Head

12/05/2013 : AC Milan 0 - 0 AS Roma, Serie A
22/12/2012 : AS Roma 4 - 2 AC Milan, Serie A
24/03/2012 : AC Milan 2 - 1 AS Roma, Serie A
29/10/2011 : AS Roma 2 - 3 AC Milan, Serie A
07/05/2011 : AS Roma 0 - 0 AC Milan, Serie A


5 Pertandingan Terakhir AC Milan

11/12/2013 : AC Milan 0 - 0 Ajax, Liga Champions
07/12/2013 : Livorno 2 - 2 AC Milan, Serie A
01/12/2013 : Catania 1 - 3 AC Milan, Serie A
26/11/2013 : Celtic 0 - 3 AC Milan, Liga Champions
23/11/2013 : AC Milan 1 - 1 Genoa, Serie A


5 Pertandingan Terakhir AS Roma

08/12/2013 : AS Roma 2 - 1 Fiorentina, Serie A
01/12/2013 : Atalanta 1 - 1 AS Roma, Serie A
25/11/2013 : AS Roma 0 - 0 Cagliari, Serie A
10/11/2013 : AS Roma 1 - 1 Sassuolo, Serie A
03/11/2013 : Torino 1 - 1 AS Roma, Serie A


Starting XI AC Milan vs AS Roma


AC Milan : C. Abbiati, D. Bonera, C. Zapata, K. Constant, M. De Sciglio, Kaka, S. Muntari, N. de Jong, R. Montolivo, M. Balotelli, S. El Shaarawy

AS Roma : M. De Sanctis, Maicon, M. Benatia, Leandro Castan, Dodô, D. De Rossi, M. Destro, K. Strootman, A. Florenzi, Y. Gervinho, A. Ljajic

Ringkas.net dikelola oleh tiga orang pemuda (Abede Thalib, Alyssa K, Lisa Nathalia) yang sementara belajar menulis, dan berdedikasi untuk menyampaikan informasi terbaru yang diketahuinya.

Load comments

0 Comments